Senin, 04 Maret 2013

Profil LDK Al-Azhar

Lembaga Dakwah Kampus (LDK) Al-Azhar Makassar dibentuk pada tahun 2007 lalu, awalnya LDK ini bernama LDK Mujahid Azhar, namun berubah menjadi LDK Al-Azhar sesuai kesepakatan mahasiswa. LDK sejak kepengurusannya telah mengalami 3 kali pergantian ketua. Ketua pertama adalah Rusdin Amiruddin priode 2007-2009. Priode kedua dan ketiga 2009-2013 diketuai oleh Munawir Syam, dan Priode keempat 2013-2015 diketuai oleh Irham Rahmat

LDK Al-Azhar selama ini mengadakan Tatsqif untuk menambah wawasan mahasiswa, seperti pembahasan fiqh ibadah, muamalat dan ibadah. LDK Al-Azhar bertujuan untuk membekali dan menjaga semangat anggota/kadernya untuk melakukan perekrutan dan pembinaan sehingga menjadi manusia yang berintelektual dan berwawasan global.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar