Selasa, 07 Januari 2014

LEVELISASI DAN PRIORITAS

Lembaga Dakwah Kampus (LDK, merupakan motor utama dari seluruh aktivitas dakwah. Dari LDK-lah aktivitas dakwah bermula, lalu berkembang memperluas sayapnya meliputi sektor lain dari kampus. Tidak dipungkiri bahwa perkembangan LDK tidaklah sama satu dengan yang lain. Karena itu, penting untuk saling berbagi dan mendukung sesama LDK. Selain itu, kemampuan dalam melakukan urutan (tahapan) amal dakwah LDK diperlukan. Sebagai langkah awal, dibutuhkan pendataan dan pengklasifikasian kondisi LDK. Dengan cara tersebut, diharapkan dapat memberikan dukungan yang benar-benar tepat sesuai kebutuhan LDK yang bersangkutan.

Berdasarkan klasifikasi kondisi LDK, dibuatlah saran (dalam bentuk analisis kebutuhan) mencakup segala hal yang direkomendasikan menjadi titik tekan LDK saat ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar